Management access adalah sebuah pengaturan (manage) pada setiap router dimana kita dapat melakukan manage kepada setiap router yang terhubung dengan router tersebut. Dalam kasus ini sebuah router dengan mode AP-bridge terhubung dengan dua client dan hanya boleh 1 client saja yang terhubung dengan router AP kita. Fitur Access List dapat membantu kita dalam melakukan konfigurasi ini.
1.Access Management Static
Konfigurasi AP.
Aktifkan interface wireless LAN / WLAN pada routerboard yang akan dijadikan access point (AP). Pada Tab Wireless, ubah mode menjadi AP Bridge, Band menjadi B/G/N, SSID nya treserah kalian. Pada Default Authanticate di Unceklis.
1.Access Management Static
Konfigurasi AP.
Aktifkan interface wireless LAN / WLAN pada routerboard yang akan dijadikan access point (AP). Pada Tab Wireless, ubah mode menjadi AP Bridge, Band menjadi B/G/N, SSID nya treserah kalian. Pada Default Authanticate di Unceklis.
Beri IP juga pada interface Wlan1
Setting DNS. Arahkan DNS routerboard kita ke DNS google yaitu 8.8.8.8
klik IP > DNS > isikan IP DNS pada kolom server > ceklist Allow Remoter Request > Apply > OK
Setingan firewall NAT / disebut proses routing. Settingan ini untuk membagikan internet ke client / dalam tutorial ini untuk router station.
klik IP > Firewall > Nat > tanda Tambah > pada Chain pilih srcnat & pada Out-interface pilih ether 1 > tab Action > pilih Masqurade > Apply > OK
Setting gateway. Hal ini harus dilakukan agar routerboard kita dapat terhubung ke internet (public).
klik IP > Routes > klik tanda Tambah > isikan IP gateway pada kolom gateway > Apply > OK
2.Konfigurasi Client
Sama seperti konfigurasi pada router AP , lakukan pengaktifan interface wireless.
Jika sudah berikan IP address pada interface WLAN.
Lakukan Access Management Pada Access Point.
Klik pada Wireless, klik Registration, nanti ada MAC Address dari Client yang Connect.
Wireless > registration > klik dua kali pada mac address yang ingin kita daftarkan > klik copy to access list.
0 komentar:
Posting Komentar